Category Archives: Matching Fund

Matching Fund Bahas Inovasi Olahan Daging Domba Untuk Ketahanan Pangan

Universitas Brawijaya (UB)  memulai program inovatif yang berkolaborasi dengan mitra industri dan pemerintah untuk mengatasi meningkatnya kebutuhan daging domba olahan di Indonesia. Program Matching Fund 2023, yang diluncurkan di Gedung Teknik Industri Fakultas Teknik UB pada Jum’at (22/9/2023) untuk mendukung upaya pemerintah dalam mengamankan ketahanan pangan nasional. Kerjasama pertama dilakukan dengan pemerintah Kabupaten Malang dan […]

Sosialisasi Penguatan Pengetahuan dan Keterampilan di Desa Wisata Butolangi Timur Gorontalo, untuk Mengelola Hasil Produksi ZWIFS

Tim Matching Fund (MF) Universitas Brawijaya mengadakan kegiatan Sosialisasi Penguatan Pengetahuan dan Keterampilan Desa Wisata dalam Mengelola Hasil Produksi Zero Waste Integrated Farming System (ZWIFS) di Desa Bulotalagi Timur, Gorontalo, pada Rabu (13/09/2023). Kegiatan yang dihadiri oleh Jon Karim Adam selaku Kepala Desa, Triswinda Utina sebagai Sekretaris Desa Bulotalangi Timur, Suwandi dari Badan Penyuluhan Pertanian […]

Advanced Search

Arsip