Kontingen Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) kembali panen prestasi di ajang bergengsi Sisiraj International Microbiology, Parasitology, and Immunology Competition (SIMPIC 2024) di Thailand. Di ajang yang diselenggarakan pada Rabu hingga Senin (17-22/1) ini, FKUB menyabet 1st Runner Up, 1 Medali Emas, 1 Medali Perak, dan 1 Medali Perunggu di ajang yang diikuti oleh 61 tim […]
Kerja keras dari para mahasiswa dan dosen pembimbing di Program Studi Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) kembali membuahkan hasil di ajang internasional. Kali ini, torehan prestasi dari tim delegasi FKUB ini berhasil membawa pulang juara 2nd Runner Up, serta Medali Perak dan Bronze pada kompetisi internasional Siriraj International Microbiology, Parasitology, and Immunology Competition (SIMPIC) […]