Tags: safety riding

Bekali Wawasan Keselamatan Berkendara Dan Pembuatan Film Pendek

Rangkaian pembekalan bagi mahasiswa penerima Beasiswa Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Merdeka 2023 Universitas Brawijaya (UB) berlanjut dengan materi berkendara yang aman, pembuatan film pendek. Kegiatan dilaksanakan di Gedung Widyaloka UB pada Kamis (23/11). Kegiatan dibuka oleh Wakil Rektor (WR) III Bidang Kemahasiswaan, Alumni dan Kewirausahaan Mahasiswa Dr. Setiawan Noerdajasakti didampingi oleh Kepala Sub Direktorat […]

Advanced Search

Arsip