Tags: Mahasiswa berprestasi

Penganugerahan gelar Runner-Up II Puteri Indonesia Jawa Timur 2025 kepada Aling Arafah

Mahasiswa FIB Raih Runner-Up II Puteri Indonesia Jawa Timur 2025

Nama Aling Arafah El Ghufron, lulusan Program Studi Seni Rupa Murni Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB), semakin bersinar setelah berhasil meraih gelar Runner-Up II Puteri Indonesia Jawa Timur 2025 pada acara pemilihan yang digelar pada Minggu (12/1/2025). Aling membuktikan bahwa kombinasi antara kecantikan, kecerdasan, dan dedikasi dapat membawa kesuksesan yang gemilang. Sebagai fresh […]

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Jadi Pemenang 1 Duta Bahasa Jawa Timur 2024

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Brawijaya, Jesica Maranatha Virgin kembali mengukir prestasi pada ajang Duta Bahasa Jawa Timur 2024 sebagai Pemenang I pada 29 April 2024 lalu.  Jesica mengakui bahwa ajang Duta Bahasa Jawa Timur 2024 berbeda dari ajang-ajang yang sebelumnya ia ikuti karena harus mendalami kebahasaan dan kritis mengenai hal tersebut. “Menurutku yang perlu disiapkan […]

Baliho Kampanye Antar Mahasiswa HI Jadi Finalis Kontes Esai Djarum Beasiswa Plus 2023/2024

Satu lagi prestasi dari mahasiswa Hubungan Internasional Universitas Brawijaya (HI UB). Kali ini, mahasiswa bernama lengkap Satria Wijaya unjuk kemampuan dalam menulis esai argumentatif pada kompetisi Essay Contest Regional Surabaya yang diadakan oleh Djarum Beasiswa Plus periode 2023/2024. Melalui tulisannya, Satria menyajikan ulasan kritis terhadap penempatan baliho kampanye yang marak terpasang terutama di triwulan pertama […]

Mahasiswa FEB UB Raih Prestasi di KSEI Youth Innovation Festival 2023

Tim Delegasi Mahasiswa FEB UB aktif berpartisipasi dalam KSEI Youth Innovation Festival 2023 yang diadakan oleh Universitas Negeri Islam Prof.K.H Syaifuddin Zuhri Purwokerto, Jawa Tengah. Kompetisi ini bertema “The role of the younger generation in Developing The Islamic Economy to Achieve The 2045 Megatrend, (15/9-16/9/2023). Delegasi UB mengirimkan dua tim untuk bersaing dalam cabang lomba […]

Mahasiswa UB Wakili Jatim pada Putri Hijab Indonesia

Mahasiswa Universitas Brawijaya (UB) Khoirunnisa mewakili Jawa Timur dalam ajang Beauty Pageant Putri Hijab Nasional yang akan diselenggarakan pada Desember 2021. Khoirunnisa mewakili Jatim setelah berhasil menjadi 2nd runner up dalam ajang Puti Hijab Jawa Timur. Sebelumnya Khoirunnisa juga beberapa kali mengikuti ajang serupa seperti dalam ajang Duta Susu Nusantara pada tahun 2018 dan berhasil […]

Advanced Search

Arsip