Sebanyak 22 mahasiswa yang tergabung dalam kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Universitas Brawijaya (UB) melakukan sejumlah penelitian di kebun Kopi Kelurahan Gombengsari Kabupaten Banyuwangi selama 30 hari (11/7-9/8/2022). Kegiatan penelitian dilakukan untuk mengidentifikasi hama dan penyakit pada tanaman kopi karena sering gagal panen dan terjadi penurunan kualitas produk. Ketua Kelompok KKNT Faiz Abdillah mengatakan […]
Sebanyak 19 mahasiswa yang tergabung dalam Kelompok 46 KKNt Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) memberikan penyuluhan pada pelaku UMKM di Desa Dengkol Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang tentang Digital Marketing (20/6-18/7/2022). Kurang pahamnya pelaku UMKM di Desa Dengkol dalam memanfaatkan peluang dan ketidaksiapan mereka menghadapi tantangan di era digital ternyata memunculkan permasalahan yang cukup kompleks. Hal ini […]
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawjaya (FPIK UB) kembali menyelenggarakan kegiatan KKN Tematik untuk membantu desa-desa di wilayah pesisir mengembangkan potensi yang dimiliki. Tahun ini, sebanyak 719 mahasiswa FPIK UB berpartisipasi dalam kegiatan KKN Tematik, yang terdiri dari KKN reguler FPIK di wilayah pesisir Kabupaten dan Kota Pasuruan serta Tim Ekspedisi KKN di Pulau […]
Mahasiswa KKNt UB menggandeng Ibu-Ibu PKK Desa Sumberejo Kecamatan Poncokusumo dalam mengembangkan produk unggulan untuk meningkatkan diversifikasi pangan berbahan dasar kopi dan talas. Rangkaian kegiatan pengembangan produk unggulan Desa Sumberejo telah dilaksanakan pada (10/7-16/7/2022). Kegiatan diawali dengan sosialisasi yang ditujukan untuk para Ibu PKK dan Fatayat NU Desa Sumberejo mengenai proses produksi kopi celup dan […]
Sebanyak 702 mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM UB) secara resmi dilepas oleh Rektor Universitas Brawijaya, Prof. Widodo, S.Si., M.Si., PhD. Med.Sc yang akan melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat melalui program Kuliah kerja Nyata Tematik (KKN-T) di lima kecamatan yang ada di Kabupaten Malang, Senin (18/7/2022). Kegiatan KKN-T ini nantinya akan dilalui oleh para mahasiswa selama 30 […]