Tags: fotokatalis dari pasir besi dan abu vulkanik

Penanggulangan Limbah Cair Tempe Menggunakan Pasir Besi dan Abu Vulkanik Karya Mahasiswa UB

Produksi tempe akan menghasilkan limbah cair tempe yang memiliki kandungan nutrien cukup tinggi sehingga meningkatkan nilai chemical oxygen demand (COD) pada air. Hal ini akan meningkatan nilai polusi air jika limbah cair tempe dibuang langsung ke lingkungan. Menurut peraturan Menteri lingkungan hidup tahun 2014, nilai COD tidak boleh melebihi 150 mg/L. Tetapi pada beberapa kasus, […]

Advanced Search

Arsip