Tags: COVID-19

Mahasiswa UB Bersinergi Bangun Kampung Tangguh Malang

          Sejumlah mahasiswa Universitas Brawijaya (UB) bersinergi membangun kampung “Cempluk” sebagai kampung tangguh COVID-19. Kampung “Cempluk” merupakan kampung tangguh pertama di Malang yang diinisiasi oleh Tim Satgas COVID-19 bersama Redy Eko Prasetyo. Redy Eko Prastyo mengatakan, Kampung Cempluk dengan beragam potensi yang dimiliki bisa menjadi media pembelajaran bagi mahasiswa sesuai dengan […]

Mangku Purnowo Pengagas Kampung Tangguh di Jawa Timur

Dibalik kesuksesan Kampung Tangguh yang saat ini menjadi percontohan di Jawa Timur, ada sosok yang menginisiasi pendiriannya, dia adalah Mangku Purnomo SP., M.Si., Ph.D anggota Tim Satgas COVID-19 UB. Awalnya Mangku yang didapuk meracik handsanitizer untuk UB itu merasa prihatin dengan pertambahan virus dan permasalahannya yang ikut meluas. Mangku mengakui pandemi COVID-19 yang sulit diprediksi […]

Cegah Misinformasi, UB Adakan Konferensi Pers terkait Covid-19

Untuk mencegah semakin meluasnya berita terkait suspect Covid-19, Universitas Brawijaya telah menyampaikan beberapa hal dalam konferensi pers bersama awak media. Konverensi pers ini diadakan pada Sabtu (14/3/2020) bertempat di Ruang Jamuan Rektorat, Universitas Brawijaya. Bertindak sebagai narasumber antara lain Rektor Universitas Brawijaya, Prof.Dr.Ir. Nuhfil Hanani AR,MS; dr. Aurick Yudha Nagara, SpEM selaku Ketua Tim Satuan Tugas Pencegahan […]

Advanced Search

Arsip