Tags: beasiswa asa jingga

Enam Mahasiswa FISIP Raih Beasiswa Asa Jingga

Enam mahasiswa FISIP ditetapkan sebagai penerima Beasiswa Asa Jingga. Beasiswa yang berasal dari mahasiswa untuk mahasiswa ini merupakan program kerja dari Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa Jingga BEM FISIP UB 2022. “Penerima Beasiswa Asa Jingga diberikan kepada 6 awardee dengan kriteria yang berprestasi dan membutuhkan sehingga mahasiswa wajib melampirkan prestasi dan surat pengantar bahwa mahasiswa […]

Beasiswa Asa Jingga, Dari Mahasiswa FISIP untuk Mahasiswa FISIP

Beasiswa tak selalu harus berasal dari perusahaan atau instansi pemerintahan. Mahasiswa pun bisa menjadi sumber pendanaan beasiswa. Hal inilah yang membuat BEM FISIP UB meluncurkan program Beasiswa Asa Jingga. Syafira Hikmahtur, Dirjen Kesejahteraan Masyarakat Kementerian Advokesma BEM FISIP UB menyampaikan Beasiswa Asa Jingga merupakan beasiswa dari, untuk, oleh mahasiswa FISIP. Sehingga, dana beasiswa yang diberikan […]

Advanced Search

Arsip