Tiga mahasiswa UB menciptakan startup agriculture bagi Peternak Ayam bernama “Chickin” yang telah diunduh ribuan peternak ayam di Indonesia. Melalui IoT & AI Chickin dapat meningkatkan produktivitas peternak hingga 25 persen lebih tinggi. Menurut salah satu peternak Yudi, Chickin Apps sangat membantu dalam pengelolaan/manajemen pemeliharaan. “Apabila dilakukan dengan SOP yang ketat, sistem pemeliharaan akan efisien […]
Badan Inovasi dan Inkubator Wirausaha Universitas Brawijaya (BIIW-UB) menggelar Workshop Pendampingan dan Pelatihan untuk 37 tenant Youth Entrepreneur Brawijaya (YEB) 2021. Kegiatan ini digelar secara daring selama dua hari, Senin-Selasa (12-13/7/2021). Direktur BIIW-UB Dr. Ir. Setyono Yudo Tyasmoro, MS menyampaikan, YEB merupakan program pendanaan untuk wirausaha mahasiswa yang diadakan setiap tahunnya. Melalui seleksi berdasarkan kemajuan […]