Sorry, this entry is only available in Indonesia. Mahasiswa Universitas Brawijaya kembali menorehkan prestasi. Kali ini, berasal dari tim Atom Chem E-Car yang membawa pulang 2nd Winner dalam ajang lomba Indonesia Chemical Reaction Car Competition (ICRCC) 2023 yang diselenggarakan oleh Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Tim ATOM Nawasena berhasil meraih 2nd winner. Setelah melewati serangkaian seleksi konsep […]
Sorry, this entry is only available in Indonesia. Universitas Brawijaya (UB) menjadi tuan rumah Musyawarah Kerja Nasional Forum Nasional Sosial Masyarakat (MUKERNAS Fornassosmas) ke-X pada Sabtu (6/5/2023) hingga Jumat (12/5/2023) dengan tema “Sinergitas, Inklusivitas, Disabilitas Mahasiswa se-Indonesia”. Pengambilan tema tersebut didasari pada langkah Universitas Brawijaya menjadi kampus yang ramah inklusi. Kegiatan yang dihadiri oleh delegasi […]
Brawijaya Chess Club (BCC), one of the Student Activity Units (UKM) of Universitas Brawijaya has succeeded in producing achievements at the international level through the 3rd Annual Kasparov Chess Foundation University Cup 2023. The tournament was held from Saturday to Sunday (4-5/2/2023) This event is held online via Zoom Meeting. Even though the competition was […]
Trembesi tree (Samanea saman) is a large tree that grows fast and gives a lot of shade. This tree is easily recognized by its canopy-like shape at the top and is a shade plant with various benefits. One of them is utilizing Trembesi leaves as an air filter that can reduce carbon emissions. Taking advantage […]
Universitas Brawijaya cooperates with the East Java Nahdliyin Entrepreneurs Association (HPN) by holding a public lecture at Samantha Krida Building. This activity was held on Wednesday (1/3/2023) with the theme Creative Entrepreneurship and Education The guest lecture was attended by 300 participants including UB students. In addition, this activity was also attended by UB officials […]
Sorry, this entry is only available in Indonesia. Universitas Brawijaya melakukan penandatanganan kerjasama dengan Barisan muda Wirausaha Indonesia. Agenda ini diselenggarakan pada Senin (13/02/2023) di Ruang Jamuan, Gedung Rektorat, Universitas Brawijaya. Turut hadir juga dalam acara ini yaitu Rektor UB, Prof. Widodo., S.Si., M.Si., PhD MedSc., Dr. Setiawan Noerdajasakti, S.H., M.H. Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan, […]
Sorry, this entry is only available in Indonesia. Rektor Universitas Brawijaya (UB), Prof. Widodo S.Si., M.Si.,Ph.D. Med,Sc secara resmi melantik Presiden, Wakil Presiden dan Ketua beserta anggota Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) UB, Kamis (9/2). Dalam sambutannya, Rektor mengucapkan kepada seluruh pengurus Eksekutif Mahasiswa dan DPM periode sebelumnya yang telah bekerja dengan baik dan memberikan dedikasi […]
With the world of entrepreneurship growing rapidly in the current global era, the diversity of learning that refers to the concept of entrepreneurship has become part of educational instruments, especially for universities. The role of Universitas Brawijaya (UB) has so far been committed to providing space for students to realize their potential for independent entrepreneurs […]
The quote from the famous writer Helen Keller, seems to have inspired Rahma Khusniaa, a student at the Department of Environmental Engineering, Faculty of Agricultural Technology, Universitas Brawijaya. Rahma has the opportunity to become General Chair of the Indonesian Environmental Engineering Student Association (IMTLI) for the 2021/2022 period. The Indonesian Environmental Engineering Student Association (IMTLI) […]
Sorry, this entry is only available in Indonesia. Tim Bidang Kemahasiswaan Universitas Brawijaya (UB) yang dipimpin oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan, Alumni dan Kewirausahaan Mahasiswa Prof. Dr. Abdul Hakim, M.Si. melakukan inisiasi kerjasama ke sejumlah Atase Pendidikan di Eropa untuk pertukaran mahasiswa baik dibidang akademik maupun non akademik. Prof. Hakim yang didampingi oleh dr Eriko […]