Category Archives: Siaran Pers

Siaran Pers

Cerita Mahasiswa UB dalam PMM : Selalu Menanti Modul Nusantara

SIARAN PERS 26 September 2022 Nomor 163/IX/2022     Regan Afrian Nathan merupakan mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya. Semester ini, Regan berkesempatan menikmati perkuliahan di Universitas Lambung Mangkurat yang terletak di Banjarmasi, Kalimantan Selatan. Hingga Desember 2022, Regan terdaftar sebagai peserta Pertukaran Mahasiswa Merdeka untuk kelompok Oubond. Pemilhan Unlam sebagai kampus yang dituju telah […]

KKN-DM UB Dampingi Industri Menjijikkan yang Menjanjikan

SIARAN PERS 26 September 2022 Nomor 162/IX/2022       Tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) – Doktor Mengabdi (DM) UB damping SPKP Wana Jaya Lestari di Desa Sarongan, Banyuwangi kembangkan budidaya maggot. Kegiatan diawali dengan observasi tim yang terdiri dari dosen dan mahasiswa dari 4 fakultas yakni FTP, FKH, FMIPA dan FP. Kegiatan DM diselenggarakan […]

Tim Pengmas UB Kembangkan Potensi Abon dan Kopi Organik di Sulawesi

SIARAN PERS 23 September 2022 Nomor 161/IX/2022     Pinogu adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Pinogu, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, Sulawesi. Desa Pinogu terkenal dengan kopi organiknya yang tumbuh di dalam hutan dataran tinggi dan di dalam kawasan Enclave Taman Nasional Bogani Nani Wartabone, sehingga tidak mengandalkan kimia pertanian dalam proses budidayanya. […]

Cerita Mahasiswi FIB di Korea : Eksplor Ilmu, Budaya dan Museum melalui IISMA 2022

SIARAN PERS 22 September 2022 Nomor 160/IX/2022       Menjadi bagian dari perguruan tinggi terkenal di Korea dan di tengah keberagaman budaya adalah salah satu alasan Komang Dyah Apriyanti, mahasiswi Departemen Bahasa dan Sastra Perancis, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Brawijaya. Komang adalah salah satu peserta International Indonesian Student Mobility Award 2022 atau IISMA. Hingga […]

Apatte62 Meluncur ke Shell Eco Marathon Asia di Mandalika

SIARAN PERS 21 September  2022 Nomor 159/IX/2022     Tim Apatte Elang Perkasa dari Universitas Brawijaya akan mengirim dua tim perwakilannya dalam kompetisi mobil hemat energi berskala internasional, Shell Eco-marathon 2022 yang akan diselenggarakan  pada 11-15  Oktober 2022  di Pertamina  Mandalika  International  Street Circuit, Nusa Tenggara  Barat. Dalam kompetisi ini, Apatte akan mengirimkan obil prototype hidrogen Anagata […]

Cegah Stunting, FIKES Terjunkan 100 Mahasiswa dalam MBKM Desa Emas

SIARAN PERS 21 September 2022 Nomor 158/IX/2022     Dalam rangka eliminasi masalah stunting, Universitas Brawijaya melalui Fakultas Ilmu Kesehatan memberangkatkan 100 orang mahasiswa ke beberapa desa di Kabupaten Malang. Seremoni pelepasan ini dilaksanakan pada Rabu pagi (21/09/2022) di lobby Rektorat UB.   Dekan FIKES UB, Prof. Dian Handayani, S.KM., M.Kes, Ph.D menyampaikan bahwa para […]

Travel Apps Buatan Mahasiswa FILKOM UB Dapatkan Juara Di Universitas YARSI

SIARAN PERS 20September  2022 Nomor 157/IX/2022   Universitas YARSI merupakan perguruan tinggi Islam yang berada di Cempaka Putih, Jakarta Pusat dimana Universitas YARSI menyelenggarakan IN4MATICS CREATIVITY yaitu kompetisi UI/UX Design yang dimulai dari 6 Agustus 2022 lalu. Kompetisi ini bersifat terbuka bagi seluruh mahasiswa di Indonesia serta merupakan kompetisi berkelompok antara 2 sampai 3 orang. […]

Mahasiswa Asing UB ikut berpartisipasi di Festival Kampung Cempluk

SIARAN PERS 20 September 2022 Nomor 156/IX/2022       Agenda tahunan Desa Kalisongo yang biasa disebut Kampung Cempluk Festival. Kembali digelar selama sepekan mulai dari hari Minggu (18/09/22) sampai dengan hari Sabtu (24/09/2022). Tujuan dari diadakannya Festival ini sebagai hari raya kebudayaan kampung yang memberikan ruang berekspresi dan menyajikan kretatifitas warga dalam bentuk kegiatan […]

Semangat Belajar Antarkan Evalina Jadi Wisudawan Termuda Periode II

SIARAN PERS 19 September  2022 Nomor 155/IX/2022       Semangat menimba ilmu nampak dari cerita Evalina Izzatur Rochmah, S.Ked. Evalina adalah mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Brawijaya yang menjadi wisudawan termuda dalam prosesi wisuda periode II, tahun akademik 2022/2023. Evalina berhasil menyelesaikan studi Sarjana dalam waktu 3.5 tahun. “Saya yudisium bulan Februari lalu, baru mendapat […]

Wisudawan Fikes Meninggal Dunia, Ibunda Wakili Ambil Ijazah

SIARAN PERS 19 September  2022 Nomor 154/IX/2022     Suasana haru menyelimuti penghujung pelaksanaan wisuda, Minggu (18/9/2022). Salah satu wisudawan, Dani Munawir Uswanas,S.Gz tidak bisa mengikuti prosesi dikarenakan meninggal dunia 22 Agustus 2022 karena sakit. Sehingga prosesi pemberian Ijazah dari Rektor dan Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan diwakili ibunda, Fatma Uswanas. Dani adalah wisudawan dari Kabupaten […]

Advanced Search

Arsip