Dosen Fakultas Pertanian melalui Program Hibah Pengabdian Masyarakat (PKM), bekerjasama dengan perangkat desa, penyuluh pertanian, kelompok tani, serta para mahasiswa memberikan pelatihan kepada para petani untuk memanfaatkan kotoran ayam sebagai kompos. Ketua program, Dr. Ir. Cicik Udayana, M.Si., menjelaskan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan keterampilan petani dalam membuat kompos dari kotoran ayam menggunakan […]
Tim pengabdian masyarakat dari Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (Fapet UB) yang dipimpin oleh Dr. Khothibul Umam Al Awwaly, S.Pt., MSi, bersama Dr. Ir. Aris Sri Widati, MS, dan Dr. Premy Puspitawati Rahayu, S.Pt., MP, mengadakan kunjungan ke Kecamatan Tutur, Kabupaten Pasuruan (2/11/2024) untuk memberikan pendampingan dalam mempersiapkan dokumen untuk pengajuan sertifikasi halal bagi pelaku usaha […]
Program Doktor Mengabdi (Dokar) DRPM-UB 2024 menyelenggarakan kegiatan bertajuk Penguatan Produktivitas Virgin Coconut Oil Melalui Pendampingan Uji Kualitas dan Peningkatan Sarana Prasarana Ruang Produksi Kelompok Wanita Tani (KWT) Vigur Asri. Tim yang terlibat meliputi Dr. Ir. Erni Yudaningtyas, M.T. dari Fakultas Teknik, Ir. D.J. Djoko H. Santjojo, M.Phil., Ph.D. dan Prof. Dr. Estri Laras Arumingtyas, […]
Keamanan dan kesehatan makanan khususnya di kantin sekolah kerap kali terlewat oleh para siswa. Dibutuhkan media penyuluhan yang sesuai dengan target usia sasaran, dalam hal ini siswa sekolah dasar. Menyiasati hal tersebut, tim pengabdian kepada masyarakat dari Departemen Farmasi, Fakultas Kedokteran, Universitas Brawijaya mengadakan penyuluhan keamanan makanan dan kantin sehat siswa sekolah dasar. Selama dua […]
Tim Pengabdian Masyarakat (PENGMAS) Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya (FILKOM UB), yang diketuai oleh Dr. Eng. Budi Darma Setiawan, S.Kom., M.Cs., beranggotakan, Putra Pandu Adikara, S.Kom., M.Kom., Dr. Eng. Irawati Nurmala Sari, S.Kom., M.Sc., dan Tirana Noor Fatyanosa, S.Kom., M.Kom., Ph.D. melaksanakan PENGMAS bersama dengan Universitas Pendidikan Guru Republik Indonesia (PGRI) Wiranegara, Pasuruan, pada Sabtu […]
Tim Pengabdian Masyarakat (PENGMAS), Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya (FILKOM UB) melakukan pemasangan CCTV dengan Fitur Deteksi Objek Manusia berbasis AI di RW 17 Kelurahan Sekarpuro, Kec. Pakis, Kab. Malang. Ketua PENGMAS FILKOM UB, Rakhmadhany Primananda, S.T., M.Kom., bersama dengan anggota, Prof. Dr.Eng. Fitri Utaminingrum, S.T., M.T., Sabriansyah Rizqika Akbar, S.T., M.Eng., Ph.D., dan Dr. […]
Tim Penelitian PNBP 2024 yang diketuai oleh Rini Dwi Wahyuni, M.Sc., S.Pt., MP., melaksanakan kegiatan pendampingan peternak dalam penggunaan pakan calf starter di KOP SAE Pujon pada (1/11/2024). Kegiatan ini melibatkan anggota tim, yaitu Dr. Ir. Hermanto, M.P., dan Artharini Irsyammawati, MP., serta didukung oleh tim riset grup yang terdiri dari Prof. Dr. Ir. Ifar […]
Dosen Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (Fapet UB) tengah melakukan penelitian mengenai Analisis Sifat-Sifat Pertumbuhan Domba DEG, Awassi Crossbreed, dan Dorper Crossbreed Berbasis Morfometri sebagai Indikator Bobot Badan. Penelitian ini berlangsung sejak bulan September hingga November 2024 di Kabupaten Blitar. Penelitian ini diketuai oleh Muhammad Pramujo, S.Pt., M.Si., dengan anggota tim penelitian yang terdiri dari Prof. […]
Tim Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat (DRPM) Universitas Brawijaya bekerjasama dengan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Malang melakukan kajian peristiwa konflik di Malang. Pendampingan focus group discussion (FGD) Pemaparan Laporan Akhir dilakukan Selasa (29/10/2024) merespon telah terbentuknya Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Kota dan Kecamatan. Tim terdiri dari I Wayan Suyadnya, SP., […]
Edukasi mengenai gizi seimbang tidak hanya ditujukan pada ibu hamil, bayi dan balita. Pemahaman edukasi tentang konsumsi gizi yang seimbang juga dibutuhkan oleh para lansia. Hal ini dilakukan oleh tim Dosen Berkarya dari Departemen Ilmu Gizi, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Brawijaya, dalam judul Academic, Research, and Community Service Collaboration Discussion with School of Nutrition and […]