Category Archives: Olahraga dan Seni

kegiatan olahraga dan seni sivitas UB

Indonesia Juara Umum 21st ASEAN University Games

Indonesia menjadi juara umum pada Perhelatan 21st ASEAN University Games. Dalam penutupan acara, Sabtu (06/07/2024), di Graha Cakrawala Universitas Negeri Malang, Indonesia dinyatakan berhasil mengumpulkan 126 medali emas, 97 medali perak, dan 71 medali perunggu. Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Ir. Suharti, M.A., Ph.D menyampaikan apresiasinya kepada 11 negara yang turut berkompetisi […]

UB Libatkan 80 Mahasiswa Dalam AUG

Universitas Brawijaya (UB) melibatkan sebanyak 80 mahasiswa yang terbagi pada beberapa bagian yaitu liasson officer, petugas upacara, dan pengumuman  volunteer kesehatan dalam ASEAN University Games AUG (2024) yang digelar pada (1/7-5/7/2024) di Gedung Samantha Krida dan GOR Pertamina UB. Koordinator AUG UB, Dr. Bambang Dwi Prasetyo, S.Sos., M.Si mengatakan bahwa penyelenggaraan acara AUG 2024 ini […]

Rusdi (Indonesia) menahan smes dari pemain Myanmar, Aing Aung

Sepak Takraw Indonesia Harus Akui Keunggulan Myanmar di Double Events

  Kontingen sepak takraw Indonesia A harus mengakui keunggulan tim Myanmar setelah melewati pertarungan sengit dengan skor 1-2 (15-05, 13-15, 16-17) pada babak final nomor double events. Myanmar maju ke final setelah secara mengejutkan mengalahkan Thailand A pada semifinal di ajang ASEAN University Games 2024 di GOR Pertamina, Universitas Brawjaya, Kamis (4/7/2024). Laga final yang […]

Tim Kesehatan dalam AUG 2024

Dukung AUG, UB Terjunkan Tim Kesehatan

Mendukung pelaksanaan Asean University Games 2024, Universitas Brawijaya mensiapsiagakan tim kesehatan di dua venue. Tim kesehatan ini merupakan kolaborasi antara Rumah Sakit Universitas Brawijaya dan Klinik UB, yang ditempatkan di Gedung Samanta Krida dan Gedung Olah Raga Pertamina-UB. Ditemui di sela-sela pertandingan Takraw, Dr. dr. Shahdevi Nandar Kurniawan, Sp.S(K) selaku Koordinator Kesehatan menyebut timnya sudah […]

Srikandi INA, Raih Medali Emas Cabor Taekwondo di 21st ASEAN University Games 2024

Kontingen Indonesia kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang 21st ASEAN University Games (AUG) 2024 yang berlangsung di Gedung Samantha Krida Universitas Brawijaya (UB). Pada cabang olahraga Taekwondo, dua atlet Indonesia, Megawati Tamesti Maheswari dan Dinda Putri Lestari, berhasil meraih medali emas dalam pertandingan yang digelar pada Selasa (2/7/2024). Megawati Tamesti Maheswari menunjukkan performa luar biasa […]

21st AUG 2024 : Indonesia Lolos Babak Final Di Cabor Sepak Takraw

Ajang bergengsi 21st ASEAN University Games (AUG) 2024 saat ini sedang berlangsug dengan pertandingan sengit di cabang olahraga sepak takraw pada Selasa (2/07/2024). Universitas Brawijaya (UB) menjadi venue dari persaingan ketat antara empat negara: Thailand, Myanmar, Malaysia, dan Indonesia. Di Gedung Olahraga Pertamina Universitas Brawijaya, pertandingan sepak takraw menampilkan empat nomor: Kuadran, Double Event, Regu, […]

Pentas Pamit Reyog Brawijaya

Reyog Brawijaya Akan Tampilkan Warna Baru Untuk Mempertahankan Gelar Juara

Reyog Brawijaya menatap Festival Nasional Reog Ponorogo pada 5 Juli 2024 mendatang dengan berusaha semaksimal mungkin untuk mempertahankan gelar juara dari tahun 2023 lalu. Dalam usaha untuk membawa kembali gelar juara ke Universitas Brawijaya, Reyog Brawijaya memiliki inovasi baru dan membawakan warna yang baru dalam setiap  penampilannya.  “Tiap tahun Reyog Brawijaya selalu memberikan warna atau […]

Karya Mahasiswa dan Alumni Seni Rupa Murni Dipamerkan dalam 2Madison Art Space Contest

2Madison Art Space Contest 2024 merupakan ajang tahunan yang telah diselenggarakan oleh 2Madison Gallery Jakarta untuk mendukung institusi/komunitas/group/studio di dunia seni. Tahun ini merupakan penyelenggaraan Art Space Contest yang ketiga. Art Space Contest 2024 berlangsung pada (22/6-22/7/2024) di 2Madison Gallery, Gedung Promenade 20, Jalan Bangka Raya No. 20 Jakarta. Pada penyelenggaraan Art Space Contest 2024 […]

UB Jalin Kerja Sama dengan NUS dalam Upaya Digitalisasi Warisan Kebudayaan Kota Malang

Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB) telah menjadikan digital humanities sebagai center of excellence. Berawal dari lokakarya digital humanities bersama Dr. Miguel Escobar Varela dari National University of Singapore (NUS) yang diikuti oleh para dosen pada Januari lalu, FIB UB terus berupaya untuk meningkatkan kontribusinya dalam bidang tersebut. Didasari keinginan untuk terus berkembang dan […]

Bersama OPPO dan Medcom.id, FIB UB Gelar Lomba Film Pendek Dokumenter dalam Pekan Budaya 2024

Dalam rangka mendorong penciptaan karya di bidang seni dan budaya oleh generasi muda, Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB) menggelar kompetisi film pendek dokumenter. Acara ini merupakan bagian dari rangkaian Dies Natalies FIB UB yang ke-15. Mengusung tema “Mozaik Budaya: Harmoni dalam Bahasa, Seni, dan Budaya” ini diikuti oleh puluhan peserta. Tahun ini, Pekan […]

Advanced Search

Arsip