Penyelenggaraan Rangkaian Acara Jelajah Almamater (RAJA) Brawijaya 2020 dibalut dengan konsep dan sistem yang berbeda. Keseluruhan rangkaian acara termasuk PKKMB akan dilaksanakan secara online demi menerapkan protokol kesehatan di tengah pandemi Covid-19. Menariknya, dalam pelaksanaan kegiatan pengenalan kampus di tahun ini, keterbatasan jarak tidak menjadi halangan untuk tetap menampilkan persembahan megakolaborasi Unit Kegiatan Mahasiswa. Semua […]
Pemakaman merupakan ritual sakral yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan manusia. Namun, dalam tata cara atau proses pemakaman, setiap kebudayaan memiliki caranya masing-masing. Hal ini yang menjadikan rasa penasaran bagi salah satu mahasiswa Program Darmasiswa RI Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB) asal Jepang bernama Shohei Senaha. Rasa penasaran tersebut kemudian dituangkan dalam bentuk […]
Universitas Brawijaya (UB) mengadakan Pekan Seni Mahasiswa (PEKSIMA) di Ruang Jamuan lantai 6 Gedung Kantor Pusat pada (26/8-27/8/2020). Sebanyak 186 peserta dari berbagai fakultas di UB berkompetisi dalam ajang ini. Adapun bidang kesenian yang dilombakan meliputi vokal solo pop, seriosa, keroncong, dangdut, baca puisi, penulisan cerpen, penulisan lakon, seni lukis, penulisan komik strip, desain poster, […]
Sebanyak 17 burung jalak dilepas dalam rangkaian kegiatan jalan sehat DiesĀ Natalis UB Ke 57. Dalam kegiatan yang bertajuk “UB Mengabdi Untuk Negeri” ini, menjadi sebuah langkah awal dalam membangun sivitas akademika yang peduli akan lingkungan. Burung jalak yang dilepas tersebut menjadi penggambaran jumlah fakultas-fakultas yang berada di UB. “Burung jalak sengaja kami pilih karena saat […]
Salah satu dosen Program Studi Seni Rupa Murni Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB) Romy Setiawan, M.Sn. berkesempatan untuk bergabung dalam Pameran Keliling Galeri Nasional Indonesia di Pasuruan yang bertajuk Pameran Seni Gambar “Merandai Tanda-Tanda Zaman”. Pameran ini diselenggarakan di Gedung Serbaguna Yon Zipur 10, Pasuruan. Romy merupakan peserta undangan khusus dari Galeri Nasional. […]
Dua motif batik UB Malang dirilis saat kegiatan Dies Natalis FIB ke 10. Batik tersebut bernama Candra kapala dan Brawijaya Mukti. FIB sendiri telah menyerahkan contoh batik tersebut kepada rektor, harapannya desain tersebut bisa menjadi batik khas UB. Untuk motif batik Candra Kapala terinspirasi dari lambang UB, sedangkan Brawijaya Mukti terinspirasi dari tugu UB yang […]