Category Archives: Kliping UB

kliping_ub

Pengalaman Luar Biasa

Program wajib kerja dokter spesialis (WKSD) atau Perpres 4/2017 tentang wajib kerja dokter spesialis sudah tidak ada lagi, karena telah dibatalkan oleh MA. Sebagaimana pemerintah telah menerbitkan aturan baru berupa Perpres 31/201 mengenai pendayagunaan dokter spesialis. Dulu wajib kerja ada yang tidak sesuai. Karena itulah ada yang mengajukan uji materi dan dikabulkan MA, maka program […]

Tema Guyub Angkat Persoalan Bangsa

Mahasiswa Himaprodi Seni Murni dan Desain UB bekerjasama mengadakan pameran yang berjudul guyub di FIB. Pameran ini merupakan salah satu rangkaian acara Fine Art Festival 2019, tema guyub diambil karena pameran ini mengangkat kisah karut marut persoalan kehidupan yang ada di Indonesia. Guyub menjadi sebuah respon yang diusung para peserta dalam pameran ini. Instalasi seni […]

Raih Penghargaan Berkat Alat Deteksi Diabetes

Produk unggulan UB yang bekerjasama dengan PT Biofarma, Tbk Kit Diagnostik Diabetes GAD65 meraih penghargaan Anugerah Karya Anak Bangsa dari Kementerian Kesehatan RI. Pencapaian dalam bidang Farmasi dan Alat Kesehatan ini diterima langsung oleh WR I Bidang Akademik UB, Prof Aulanni’am ketika bertepatan dengan peringatan Hari Kesehatan Nasional. Penghargaan ini baru pertama kali diraih pada […]

Nyeri Sendi Apakah Berbahaya?

Sendi adalah suatu jaringan yang menghubungkan antara dua tulang, sendi-sendi inilah yang mefasilitasi kita untuk bergerak. Hampir semua sendi memiliki kemampuan gerak yang disebut lingkup gerak sendi, baik yang terbatas seperti tulang-tulang belakang dan sendi antara tulang dada dan rusuk maupun yang lingkup geraknya lebih bebas seperti bahu, pinggul, pergelangan tangan dan lainnya. Keluhan nyeri […]

Advanced Search

Arsip