Category Archives: Berita UB

4.204 Maba Diterima UB Melalui Jalur SBMPTN

Sebanyak 4.204 Mahasiswa Baru (Maba) diterima Universitas Brawijaya melalui jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) tahun akademik 2016/2017, 360 diantaranya terdapat calon penerima bidik misi yang masih harus melalui tahap verifikasi data. Ke 4.204 Maba tersebut akan tersebar di 70 Pogram Studi yang ada di UB. Pemberkasan Online dilakukan mulai tanggal 30 Juni […]

Ujian Terbuka Disertasi Perdana di Fakultas Peternakan UB

Program Doktor Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya menggelar ujian terbuka disertasi untuk pertama kalinya pada Selasa (28/6/2016). Ujian yang berlangsung di Gedung V Fapet UB ini mengantarkan Ir. Johanis Ly, M.Sc untuk meraih gelar doktor. Dosen Jurusan Nutrisi dan Makanan Ternak Universitas Nusa Cendana (Undana), NusaTenggara Timur ini mengangkat penelitian berjudul “Evaluasi Nilai Nutrisi Biji Asam […]

Peringatan Nuzulul Qur’an 1437 H

Pada Kamis (23/6/2016), Universitas Brawijaya (UB) memperingati Nuzunul Qur’an 1437 H. Peringatan dilaksanakan di Masjid Raden Patah UB. Acara diawali dengan Buka bersama dilanjutkan dengan sholat Maghrib. Kemudian dilanjutkan dengan ceramah dan dialog dengan mengundang penceramah yaitu Drs. Abdul Wahid M yang merupakan staff khusus Menristekdikti bidang kerjasama dalam dan luar negeri. Tema yang diangkat […]

IAAS World Congress 2016 akan digelar di UB

International Association of Students in Agricultural and Related Sciences World Congress (IAAS WOCO) 2016 akan digelar di Indonesia. Kegiatan ini akan diselenggarakan selama lima hari, Selasa-Sabtu (9-13/8/2016), di lima kota yaitu Bogor, Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Malang. Dalam rangkaian acara tersebut akan dilakukan pertemuan umum, kunjungan industri, dan upacara penutupan yang akan dilaksanakan di Universitas […]

UB akan Dirikan Museum Batu Mulia Nusantara

Keberadaan batu mulia di Indonesia masih dipandang sebelah mata. Masyarakat belum sadar pentingnya batu mulia. Padahal di negara lain seperti di Inggris, Jerman, dan negara maju lainnya, batu mulia banyak diteliti, dibukukan, dan dibuatkan museum. Demikian disampaikan Ketua Pusat Studi Peradaban Universitas Brawijaya (UB) Dr. Moh. Fadli, SH., M.Hum dalam Sarasehan Batu Mulia, Senin (28/6/2016). […]

Kontes Batu Mulia UB Perebutkan Patung Onyx Prabu Brawijaya

Universitas Brawijaya untuk pertama kalinya menjadi tuan rumah penyelenggara Kontes dan Perdagangan Batu Mulia. Selama empat hari, Jumat-Senin (24-27/6/2015) Gazebo menjadi tempat penjualan 20 stan pedagang batu mulia dan kontes batu mulia. Rangkaian acara ini merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh Pusat Studi Peradaban UB.   Dikatakan Ketua Panitia Drs. Murtadho, kontes ini terdiri dari 63 […]

Rektor UB : Bank BNI Bagai Partner Pertama Bagi UB

Harmonisasi UB dengan BNI (Bank Negara Indonesia) 46 kembali terjalin lewat Penandatanganan Nota Kesepahaman Penyediaan dan Penggunaan Layanan Jasa Perbankan. MoU UB dengan BNI 46 digelar Senin (27/6/2016) di Ruang Jamuan Gedung Rektorat UB lantai 6. Bahkan Rektor UB Prof. Dr. Ir. Muhammad Bisri, MS mengatakan UB pertama kali bermitra dengan sebuah bank adalah dengan […]

GALAK Terapi Alternatif Baru Osteoartritis

Osteoarthritis (OA) adalah penyakit sendi degeneratif progresif dimana kartilago pada sendi hilang secara perlahan sehingga menyebabkan terkikisnya tulang subchondralis dan pembentukan osteofit sendi. Osteoartritis sering menyerang ras anjing besar, terutama 20% pada anjing dewasa. Selain menyerang anjing, Osteoarthritis juga menyerang manusia. Menurut WHO, angka kejadian OA di dunia terbilang tinggi yaitu 25% pada orang berusia diatas […]

PLP UB Adakan Baksos di Panti Asuhan Sunan Ampel

Dalam rangka mengisi waktu di bulan Ramadhan tahun ini, Pranata Laboratorium Pendidikan (PLP) UB mengadakan kegiatan Bakti Sosial di Panti Asuhan Sunan Ampel, Jl. Sumbersari II Malang, Senin (27/6/2016). Kegiatan ini awalnya di gagas oleh salah satu PLP dari Fakultas MIPA dan kemudian ditindak lanjuti dalam sebuah aksi Nyata. Peran serta anggota PLP UB yang […]

Laboratorium di Fakultas Peternakan Targetkan Raih Akreditasi ISO 17025

Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya sebagai Fakultas Scientific memiliki 20 laboratorium dan divisi untuk menunjang proses kegiatan belajar mengajar. Menyongsong Fapet berdaya saing ASEAN Wakil Dekan I, Dr. Ir. Lilik Eka Radiati, MS menyelenggarakan pelatihan penyusunan dokumen dan audit internal mutu laboratorium yang mengacu pada ISO/IEC 17025: 2008. Standart Nasional Indonesia (SNI) ISO/IEC 17025:2008 merupakan standart mutu yang […]

Advanced Search

Arsip